Langit itu tampak mendungNamun bulan tetap serikan sinarnyaBintang-bintang pun tak ingin kalahBerkilau bak intan permata
Di depan teras tak begitu asriKu temangu duduk sendiriKetenangan malam yang kunikmatiHanya alunan jangkrik yang menemani
Pondok Kehidupan, 07 April 2012
Tidak ada komentar:
Posting Komentar