Telah lama aku membiarkanmu sndiri
Lama...
Begitu lama aku acuhkan kau
Lama...
Terlalu lama aku tak pedulikanmu
Namun kau senantiasa menungguku
Menunggu tiada lelah dan bosan
Menantiku untuk menyapa dirimu
Menegurmu serta menorehkan ungkapan
Maaf jika ku tak begitu memperhatikanmu lagi
Namun prcayalah, dalam benakku selalu teringat akan dirimu
Selalu ingin menyapamu
Dan kita berbagi cerita bersama
Seperti di awal kita jumpa dulu
Gudang Mimpi, 16 Oktober 2014
Tidak ada komentar:
Posting Komentar